ANTARA – Rudenim Medan Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara mendorong Aceh segera memiliki Community House untuk menampung para pengungsi Rohingya, yang saat ini tersebar disejumlah lokasi penampungan sementara. Kepala Rudenim Medan Sarasarlos Sivakkar, Selasa (21/5) menyebutkan keberadaan Community House akan mempercepat Rohingya diterima di negara ketiga dan meninggalkan Aceh. (Aprizal Rachmad/Andi Bagasela/Rijalul Vikry)
Rudenim Medan dorong Aceh miliki Community House untuk Rohingya

Baca Juga
Rekomendasi untuk kamu

Jakarta (ANTARA) – Berita duka datang dari Institusi Polri atas berpulangnya salah satu putra terbaiknya,…

Jakarta (ANTARA) – Pemerintah resmi menerbitkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 6/2025 yang mengatur skema perlindungan…

Jakarta (ANTARA) – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah mengimplementasikan sistem tilang digital bernama…

Jakarta (ANTARA) – Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana telah melaporkan harta kekayaannya sebagai pejabat negara…

Jakarta (ANTARA) – Perairan sepanjang 30 kilometer di Kabupaten Tangerang, Banten, yang dijadikan lokasi pagar…